Mini Repo Ter’docker’isasi

Hani Perkasa
3 min readMay 1, 2021

Halo,, diwaktu penantian saya akan suara bedug, akhirnya saya membuat sebuah repo sederhana yang ringan dan mudah untuk implementasikan. Idenya sederhana, saya memerlukan sebuah situs yang akan menyediakan beberapa dokumen yang dapat diakses hanya oleh orang-orang yang berkepentingan.

anda dapat mengunduh image minirepo ini di :

docker pull haniperkasa/minirepo:latest

Apa yang saya butuhkan cukup sederhana dan mudah didapat, berikut saya buatkan daftar layanan / tools yang dibutuhkan beserta tautan terkait perihal instalasinya :
- sebuah server / VM / VPS
- docker engine
- docker-compose (optional)

dan berikut langkah-langkah untuk membangun image tersebut :

Langkah 1: Prerequisites

Buat sebuah struktur direktori kurang lebih seperti dibawah ini

Struktur Direktori

Buat beberapa file yang dibutuhkan sesuai struktur direktori diatas dengan referensi pada tautan-tauan berikut :

user_add.sh | user_del.sh | user_reset.sh | httpd.conf | .htaccess

Langkah 2: Build image

Isi dari Dockerfile

Dockerfile

Kemudian jalankan perintah dibawah untuk membangun sebuah docker image

build image dengan nama minirepo:latest

Verifikasi dengan perintah seperti yang tampil di bawah

verifikasi hasil build image

catatan : abaikan image minirepo:1.0 karena itu untuk kepentingan saya versioning saja.

Langkah 3: Run with docker-compose.yml

Buat sebuah file dengan nama docker-compose.yml yang berisi

docker-compose.yml

Pastikan sudah berada di workdir yang benar dengan command ‘pwd’ kemudian jalankan perintah ‘docker-compose up -d’ untuk memulai layanan minirepo.

memulai layanan

verifikasi layanan dengan perintah ‘docker ps’ atau ‘docker-compose ps’

verifikasi layanan

Akses layanan melalui peramban pada URL http://localhost:8881/

user admin | password admin

berikut ini beberapa tangkapan layar dari layanan minirepo

berhasil login
unauthorized

--

--